Langkah Mudah untuk Membuat Soto Ayam Suwir Lamongan yang Lezat Sekali
Anda sedang mencari inspirasi Cara Gampang Membuat Soto Ayam Suwir Lamongan Anti Gagal yang unik?, Resep Soto Ayam Suwir Lamongan yang Bisa Manjain Lidah memang waktu ini sedang banyak dicari oleh masyarakat disekitar kita mungkin salah satunya Anda. paara ibu-ibu muda memang sudah terbiasa mamnfaatkan internet di ponsel untuk melihat informasi gambar untuk dijadikan contoh. dan kali ini saya akan membagikan panduan cara membuat Resep Soto Ayam Suwir Lamongan, Lezat untuk menyiapkannya memang susah-susah gampang. Kalau salah mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Soto Ayam Suwir Lamongan yang enak selayaknya mempunyai aroma dan cita rasa yang mampu memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Soto Ayam Suwir Lamongan, mulai dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, hingga cara mengolah dan menghidangkannya. Tidak usah pusing jika ingin menyiapkan Soto Ayam Suwir Lamongan yang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa jadi suguhan spesial. Selanjutnya merupakan gambar tentang Soto Ayam Suwir Lamongan yang bisa kamu jadikan ide.
Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Soto Ayam Suwir Lamongan adalah 7 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.
Untuk tambahan, waktu yang diperlukan dalam memasak Soto Ayam Suwir Lamongan diperkirakan sekitar 30 menit.
Di bawah ini ada beberapa cara mudah dan praktis dalam mengolah Soto Ayam Suwir Lamongan yang siap dikreasikan. Anda dapat membuat Soto Ayam Suwir Lamongan memakai 30 bahan dan 7 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam membuat hidangannya.
Kalo lagi hamil mah maunya makan yg seger2 kayak soto ini contohnya
Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan dalam menyiapkan Soto Ayam Suwir Lamongan:
- /₂ potong ayam
- 200 gr tauge
- 200 gr kol
- Bumbu Halus :
- 8 siung bawang putih
- 4 siung bawang merah
- 2 cm kunyit
- 2 cm jahe
- 3 butir kemiri
- 1 sdt lada butir putih
- 1 sdt ketumbar
- Bumbu Tumis :
- 5 lembar daun salam
- 1 tangkai sereh
- 2 cm lengkuas digeprek
- 1 sdm gula pasir
- secukupnya penyedap
- secukupnya garam
- ¹/₂ potong tomat
- 1 tangkai seledri
- 2 tangkai daun bawang
- secukupnya minyak goreng
- Bahan Pelengkap :
- secukupnya bawang goreng
- secukupnya kecap manis
- secukupnya jeruk nipis/limo
- Bahan Bumbu Sambal :
- 7 buah cabai merah keriting
- 3 buah cabai rawit
- secukupnya perasan jeruk nipis
Langkah-langkah membuat Soto Ayam Suwir Lamongan
- Pertama2 cuci bersih ayam, potong kecil2 dan rebus. Setelah mendidih tiriskan dan jangan buang airnya, kaldunya untuk kuah soto. Sisihkan tulangannya untuk direbus bersamaan dengan soto.
- Siram bihun dengan air panas, rendam dan tunggu hingga mengembang dan rada empuk.
- Iris tipis2 korek kolnya, lalu cuci hingga bersih bersamaan dgn taugenya. Setelah itu rebus hingga air mendidih, angkat dan tiriskan. Sisihkan tauge dan kol di wadah lain. (KARNA lagi hamil jadi harus makan sayuran matang😁)
- Siapkan bahan bumbu halus dan haluskan, lalu siap untuk ditumis. Panaskan minyak dan tumis bumbu halus, aduk2 setelah harum masukan sereh, daun salam, dan lengkuasnya, kembali aduk, dan masukan.tulangan ayam. Dan beri kuah kaldu ayam rebusan ayam tadi. Masak terus aduk2 hingga mendidih dan tulangan sedikit empuk.
- Setelah matang masukan bumbu penyedap, gula dan garam kembali aduk2 kurleb 5 menit. Setelah matang dan koreksi rasa, sebelum matikan kompor masukan daun bawang yg sudah diiris2 dan tomat. Matikan kompor. Siap untuk menggoreng ayamnya.
- Iris2 daun seledri dan rendam sebentar dgn air panas, tiriskan letakan di wadah kecil.
- Cara membuat sambalnya, rebus semua cabai sampai matang. Setelah itu haluskan tambahkan sedikit air panasnya. Setelah halus letakan di wadah tersendiri perasi jeruk nipis secukupnya dan aduk2.
Gimana nih? Mudah bukan? Itulah cara membuat Soto Ayam Suwir Lamongan yang bisa Anda lakukan di rumah. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!