Resep Soto spesial yang Bisa Manjain Lidah
Sedang mencari ide Cara Gampang Menyiapkan Soto spesial, Enak yang unik?, Bagaimana Membuat Soto spesial, Menggugah Selera memang akhir-akhir ini sedang banyak dicari oleh teman-teman disekitar kita mungkin salah satunya kamu. para netizen memang sudah terbiasa mamnfaatkan internet di ponsel untuk mencari informasi gambar untuk dijadikan ide. dan kali ini saya akan sharing tutorial cara memasak Resep Soto spesial, Lezat untuk menyiapkannya memang susah-susah gampang. Kalau keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan bahkan tidak sedap. Padahal Soto spesial yang enak selayaknya mempunyai aroma dan rasa yang dapat memancing selera kita.
Ada beberapa hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Soto spesial, mulai dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar, hingga cara mengolah dan menghidangkannya. Tak perlu pusing jika mau menyiapkan Soto spesial yang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat menjadi sajian spesial. Seterusnya merupakan gambar mengenai Soto spesial yang dapat kamu jadikan wawasan.
Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Soto spesial adalah 12 sampai 15 po. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.
Untuk tambahan, waktu yang diperlukan dalam memasak Soto spesial diperkirakan sekitar 120 menit.
Berikut ini ada beberapa tips dan trik praktis untuk membuat Soto spesial yang siap dikreasikan. Anda bisa menyiapkan Soto spesial memakai 23 jenis bahan dan 9 tahap pembuatan. Berikut ini cara untuk membuat hidangannya.
Jadi ini adalah soto madura yg pernah di recook sebelumnya. Berhubung saya orang Bandung jadi soto madura dengan sentuhan Bandung. Kalo kata ibu mertua sotonya enak banget biasa buat jualan. Yg di rumah sampe nambah 2x saking enaknya . Duh terharu banget . Boleh nih di cobain untuk acara keluarga atau makan bersama di rumah.
Tips : kunyit hanya untuk membuat warna soto lebih segar jadi g perlu banyak banyak . Bukan bikin jamu ya ibu ibu cukup 4 cm aja
Soalnya ada tetangga yg jualan soto dan kunyitnya itu banyak bgt kaya bikin jamu.
Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan untuk menyiapkan Soto spesial:
- 1 kg ayam
- 1/4 daging sapi khas dalam
- 5 buah lobak
- Daun pre/ daun bawang
- Sledri
- 5 lembar daun salam
- 10 lembar daun jeruk
- 5 serai
- 4 liter air
- 4 buah kentang
- 1/4 kecambah
- Jeruk nipis
- Kecap manis
- Bahan yg di haluskan
- 10 bawang merah
- 7 bawang putih
- 1 sdt merica bubuk
- 4 cm jahe
- 4 cm kunyit
- 4 cm lengkuas
- 4 sdt Kaldu bubuk
- 2 sdt Garam
- 1 sdm Gula
Langkah-langkah membuat Soto spesial
- Pertama : rebus ayam dalam air hingga ayam matang sisihkan, angkat ayam dan dinginkan masukan daging sapi yang sudah di poting dadu kedalam air bekas rebusan ayam. Jadi nanti akan tercipta kaldu ayam dan sapi jadi rasanya lebih mantap. Nanti akan ada kotoran dari daging sapi menggupal di air rebusan berwarna coklat. Buang menggunakan centong
- Goreng ayam yang sudah di dinginkan sampe kering lalu suir suir.
- Tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk dan serei dengan sedikit minyak sampe harum dan bau kuyit agak memudar, karena jika bumbu blm matang akan berbau kunyit mentah dan merusak aroma soto.
- Masukan bumbu ke dalam kuah soto tambahkan garam gula dan kaldu bubuk, masukan juga lobak. Cek rasa ya hingga kuah pas dan sedap
- Potong kentang menjadi 4 bagian. Goreng kering
- Cuci kecambah dan tiriska
- Potong daun pre dan sledri masukan sebagian kedalam kuah soto dan juga bawang goreng
- Cara menyajikan : taruh ayam suir nasi, kecambah, kentang goreng dalam mangkok lalu siram dengan kuah soto, tambahkan daun sledri,bawang goreng, perasa jeruk nipis dan sedikit saja kecap.
- Selamat menikmati ya. Happy cooking
Gimana nih? Mudah bukan? Itulah cara membuat Soto spesial yang bisa Anda lakukan di rumah. Selamat mencoba!